Pertemuan 1 - Cara Penulisan Kode JavaScript
1. Tag <SCRIPT>
2. File External
- cara yang umum dipakai adalah menuliskannya dalam tag <script> dikenal dengan istillah embed. Tag <script> bisa dibuat didalam tag <head>, maupun di dalam tag <body>.
2. File External
- tidak ingin kode javascript bercampurr aduk dengan HTML, kita bisa menuliskannya pada file terpisah, Caranya buatlah sebuah file yang berekstensi .js, misalnya isinya berikut ini :
- Kemudian , kita perlu menghubungkan file eksternal tersebut dengan file HTML, caranya, gunakan tag <script> dengan attribute src, untuk menentukan lokasi file javascriptnya, seperti gambar dibawah ini :
3.Atribute Event
- Cara yang ketiga ini sering digunakan untuk memanggil fungsi pada event tertentu dikenal dengan istilah inline. Misalnya ketika suatu elemen diklik, maka jalankan fungsi javascript. Contoh :
- selain event onclick ada juga event-event yang lain, seperti onsubmit, onload, ondoubleclick, onmouseover, onmouseout, dsb.
4. URL
- Terakhir, penulisan javascript pada URL. cara ini jarang digunakan, namun kita juga perlu mengetahuinya, Penulisan javascript pada URL menggunakan protokol javascript, misal, cobalah untuk menuliskan kode seperti ini pada URL browser.
- Hasilnya akam dieksekusi oleh browser, namun penulisan javascript di URL hanya bisa dibeberapa browser saja.
Komentar
Posting Komentar